Tradisi Unik Perayaan Imlek

Tradisi Unik Perayaan Imlek - Imlek  merupakan perayaan tahun baru yang dirayakan oleh para warga Tionghoa, dalam merayakannya terdapat bermacam-macam tradisi unik yang mereka lakukan saat tahun baru imlek ini tiba. � Imlek� berasal dari bahasa hokien yang hanya dipakai dan diketahui warga indonesia, sedangkan orang barat mengenal dengan sebutan �chinese new year�, berbeda dengan warga tiongkok sendiri mereka menyebutnya �Xin Jia atau Guo Nian� yang memiliki arti  bulan baru atau lewati bulan.

Ada berbagai  Tradisi Unik Perayaan Imlek yang sering mereka lakukan dalam merayakan tahun baru imlek tiba, berikut  kami sampaikan beberapa  Tradisi Unik Perayaan Imlek.

imlek
Tradisi Unik Perayaan Imlek

Tradisi Unik Perayaan Imlek yaitu membayar hutang,  masyarakat tionghoa yang memiliki hutang akan segera melunasinya sebelum tahun baru ini tiba, dengan tujuan agar mereka tak memiliki banyak hutang ditahun baru.

Tradisi Unik Perayaan Imlek yaitu barong sai, kemunculan barong sai akan sering terlihat pada perayaan tahun baru imlek. Menurutnya warga tionghoa barong sai adalah suatu tradisi yang wajib ditampilkan karena diyakini sebagai simbol keberuntungan.

barong sai
Tradisi Unik Perayaan Imlek

Tradisi Unik Perayaan Imlek yaitu makan serba 12, dalam perayaan imlek tiba akan terlihat makanan serba 12 yaitu 12 jenis kue dan 12 jenis makanan yang menjadi lambang dari 12 shio. 

Tradisi Unik Perayaan Imlek yaitu Angpao, nah tradisi ini tidak bisa lepas dan selalu ditunggu-tunggu. Angpao merupakan amplop berisi uang dan yang boleh memberi angpao adalah mereka yang sudah menikah.


angpao
Tradisi Unik Perayaan Imlek

Tradisi Unik Perayaan Imlek yaitu tidak boleh makan bubur,  masyarakat tionghoa meyakini bahwa memakan bubur akan mengalami kemiskinan. Menurutnya bubur merupakan simbol dari kemiskinan.

Tradisi Unik Perayaan Imlek yaitu yu shang, tradisi ini adalah suatu cara baru yang muncul di masayarakat keturunan tionghoa  yang ada di Indonesia. tradisi tersebut diadopsi langsung dari tiongkok dan sebelum menyantapnya ada suatu tradisi kusus yang mereka lakukan. Yu shang sendiri berisi wortel, salmon serta salad lainnya yang diberi  buah plum, saus wijen dll. 

yu shang
Tradisi Unik Perayaan Imlek

Tradisi ini bisa dibilang unik karena dalam satu meja hanya disediakan sepiring yu shang untuk dimakan oleh beberapa orang yang sedang duduk dalam satu meja tersebut kemudian bersama mengaduknya serta mengangkat dengan tinggi memakai sumpit serta berkata Lao� Hei atau Lao Qi�  dan menjawab �Aji Chen� hal ini  mereka lakukan  karena diyakini bahwa  menganggkat sumpitnya semakin tinggi maka semakin tinggi pula hoki nya.

Itulah tadi beberapa Tradisi Unik Perayaan Imlek yang dilakukan warga tionghoa saat datangnya tahun baru imlek.  Semoga  artikel ini bisa menambah wawasan para pembacanya dan anda juga bisa membaca artikel menarik lainnya disini. Baca juga artikel Sungai Terindah Di Dunia

Tradisi Unik Perayaan Imlek Tradisi Unik Perayaan Imlek Reviewed by Unknown on 19.56 Rating: 5

Tidak ada komentar:

Diberdayakan oleh Blogger.