Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia

Inilah Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia yang sangat menarik untuk tempat bersantai ria, berkumpul bersama, berolahraga, dll. Alun-alun adalah sebuah lapangan terbuka yang cukup luas serta berumput hijau dan dikelilingi jalan yang biasanya berada ditengah kota. saat ini alun-alun tak hanya sekedar lapangan saja namun sudah menjadi tempat keramaian yang berupa taman, tempat makan, dan juga ada bangunan yang ada di tengah kota.

Di Indonesia  sendiri  hampir setiap kota memiliki alun-alun kota dengan fasilitas yang dapat menarik minat dari masyarakat. Selain itu alun-alun dibangun seindah dan sekeren mungkin  untuk mempercantik ataupun sebagai salah satu icon dari kota tersebut. Nah, tahukah anda bahwa di Indonesia terdapat Alun-Alun Paling Indah dan Keren?

Berikut Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia


Kota Batam


asliunik.com
Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia

Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia pertama ialah alun-alun yang ada di kota Batam. Alun-alun tersebut diberi nama dataran engku putri yang ada di pusat kota Batam.  Dalam alun-alun  kota Batam ini terdapat beberapa fasilitas yang bisa difungsikan oleh masyarakat umum seperti wall climbing, futsal, taman internet, serta sketpark.   Fasilitas yang ada tersebut tentunya bisa dinikmati apalagi untuk mengisi akhir pekan yang cukup menyenangkan.

Kota Bandung


asliunik.com
Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia

Alun-alun kota Bandung yang belum lama diresmikan oleh Ridwan Kamil sang wali kota Bandung.  Alun-alun tersebut dulunya adalah ruang terbuka yang banyakdipenuhi oleh para PKL atau pedagang kaki lima yang kemudian kini telah disulap, dirubah oleh sang wali kota tersebut menjadi sangat cantik, indah dan keren . 

Alun-alun kota tersebut dibuat dengan mengadopsi ala-ala timur tengah yang sangat menakjubkan dan kini alun-alun tersebut telah menjadi magnet baru khususnya bagi masyarakat Bandung.

Kota Malang


aasliunik.com
Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia

Alun-alaun kota Malang atau Alun-alun Jami�, karena berada persis di depan masjid Jami�. Masjid Jami  adalah masjid agung yang menjadi kebanggaan dari masyarakat Malang.  Selain itu ada satu lagi alun-alun yang disebut alun-alun bundar. Diberi nama alun-alun bundar karena alun-alun tersebut memang bentuknya bundar atau lingkaran yang berada persis di depan dari Balai kota.

Kota Batu


asliunik.com
Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia

Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia selanjutanya adalah alun-alun yang ada di kota Batu.  Alun-alun tersebut dibuat dengan sangat indah dan keren dengan berbagai fasilitas seperti olahraga, rekreasi, edukasi yang bisa dinikmati oleh masyarakat umum. 

Alun-alun ini juga menjadi salah satu tujuan rekreasi yang cukup terjangkau dari berbagai kalangan. Alun-alun yang ada di kota Batu ini telah direvitalisasi menjadi sebuah taman kota untuk umum dengan penuh warna yang sangat indah dan dapat menarik para pengunjung.

Jakarta


asliunik.com
Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia

Taman Medan Merdeka merupakan sebuah taman  paling besar  yang ada di Asia Tanggara dan menjadi  salah satu taman yang paling besar di Asia.  Taman ini menjadi Landmark dari negeri tercinta Indonesia. Taman yang cukup menarik yang bisa anda kunjungi jika berada di Jakarta.

Kota Pontianak


asliunik.com
Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia

Alun-alun Kapuas berada di depan dari kantor Walikota Pontianak. Alun-alun kota kapuas tersebut menjadi  tempat terbuka untuk umum yang sangat populer di Pontianak.  Jika anda berkunjung ke Pontianak jang lupa untuk singgah sejenak ke alun-alun kotanya yang sangat menarik dan indah.

Kabupaten Bantaeng, Sulawesi Selatan


asliunik.com
Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia

Alun-alun kota yang berpadu padan dengan pantai seruni inisangat pas untuk digunakan sebagai tempat rekreasi yang sangat menyenangkan nan indah. pantai seruni dulunya adalah temapt untuk berlabuhnya kapal nelayan yang masih tradisional. Pas banget jika berkunjung ke alun-alun ini pengunjung juga dapat menikmati pemandangan laut yang cukup indah.

Itulah Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia yang dapat digunakan sebagai taman rekreasi yang sangat nyaman di tengah kota.

Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia Alun-Alun Paling Indah dan Keren di Indonesia Reviewed by Unknown on 18.30 Rating: 5

1 komentar:

  1. https://www.facebook.com/permalink.php?story_fbid=543654999317269&id=536221276727308

    BalasHapus

Diberdayakan oleh Blogger.